STRATEGI MEMBANGUN BRAND IMAGE PAYUNGI DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN

Authors

  • Avita Ariani IAIN Metro Lampung
  • Muhammad Ngazizi IAIN Metro Lampung
  • Muliatul Khasanah IAIN Metro Lampung
  • Carmidah Carmidah IAIN Metro Lampung

DOI:

https://doi.org/10.56910/jumbiwira.v2i1.505

Keywords:

Ekonomi Kreatif, Brand Image, Pasar Payungi.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan strategi yang dilakukan oleh Pasar Yosomulyo Pelangi (Payungi) dalam membangun Brand Image untuk meningkatkan penjualan. Metode penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian fenomenologi yang dilakukan saat peneliti ingin memahami suatu fenomena dari sudut pandang individua tau kelompok tertentu yang mengalaminya. Data yang diperoleh dalam penelitian untuk mengetahui strategi Pasar Yosomulyo Pelangi (Payungi) adalah dengan menggunakan wawancara dan observasi. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa strategi yang dilakukan oleh Payungi dalam membangun brand image untuk meningkatkan penjualan dilakukan berdasarkan strategi komunikasi yaitu periklanan melalui media sosial, hubungan dengan masyarakat, sales promotion dan  event and experience. Peneliti memberi saran bahwa pemasaran sebaiknya lebih diperbanyak melalui media-media lain seperti media cetak Koran, Radio Baliho dan Banner agar mempermudah masyarakat luas yang masih belum mengenal media sosial

 

 

References

Ariffudin, A. (2022). Peran UMKM Dalam Peningkatan Pendapatan Masyarakat di Desa Kaloling. Jurnal of Management, 341-346.

Fenny. (2017). Analisis Aplikasi 7P Pada Usaha Nasi Kuning Air Putih Di Ambon.

Kamarudin, S. (2019). Administrasi dan Pelayanan Publik Antara Teori dan Aplikasinya. Retrieved from https://www.researchgate.net/publication.331341122_ADMINISTRASI_DAN_PELAYANAN_PUBLIK_Antara_Teori_dan_Aplikasi

Kejora, S. C. (2019). Upaya Membangun Citra dan Meningkatkan Minat Masyarakat Di Lembaga Pendidikan Islam Melalui Manajemen Strategis Public Relations.

Lukitaningsih, A. (2013). Iklan Yang Efektif Sebagai Strategi Komunikasi Pemasaran Ambar Lukitaningsih Fakultas Ekonomi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta. Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan, 116-129.

Murdiyanto E. (2020). Metode Penelitian Kualitatif. Retrieved from https://eprints.upnyk.ac.id

Pamungkas, B. A. dan Zuhroh, S. (2017). Pengaruh Promosi di Media Sosial dan Word of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Trunojoyo, 145-160.

Rahman, I. A. dan Penuju, R. (2017). Strategi Komunikasi Pemasaran Produk. Jurnal Unitomo, 214-224.

Selsilia Apriliani dan Ayub Wiyati Sapta Pradana. (2022). Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi), 595.

Wahyuningrum, M. M. (2012). Partisipasi Orang Tua Siswa Dalam Pembelajaran Di Sd Islam Terpadu Salman Al-Farisi. Retrieved from https://eprints.uny.ac.id/9785/

Wibowo, A. E. (2018). Strategi Membangun Brand Image dalam Meningkatkan Daya Saing Lembaga Pendidikan MAN 2 Ponorogo.

Wika Undari dan Anggia Sari Lubis. (2021). Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat. Jurnal Penelitian Pendidikan Sosial Humaniora, 32-38.

Downloads

Published

2023-04-13

How to Cite

Avita Ariani, Muhammad Ngazizi, Muliatul Khasanah, & Carmidah Carmidah. (2023). STRATEGI MEMBANGUN BRAND IMAGE PAYUNGI DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN. JUMBIWIRA : Jurnal Manajemen Bisnis Kewirausahaan, 2(1), 13–19. https://doi.org/10.56910/jumbiwira.v2i1.505

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.