Penguatan Pengelolaan BUMDes Semarak Berseri Desa Sumber Rahayu Kecamatan Rambang Kabupaten Muara Enim

Authors

  • Randi Randi Universitas Sriwijaya
  • Yulasteriyani Yulasteriyani Universitas Sriwijaya
  • Yosi Arianti Universitas Sriwijaya
  • Rizki Goffar Ismail Universitas Sriwijaya
  • Prengki Prengki Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.56910/sewagati.v2i1.497

Keywords:

Penguatan, Pengelolaan, BUMDes

Abstract

Pengabdian ini adalah fokus kepada Penguatan Pengelolaan BUMDes Semarak Berseri Desa Sumber Rahayu Kecamatan Rambang Kabupaten Muara Enim. Adapun metode yang digunakan yaitu pelatihan dengan tahapan persiapan, perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Hasil dari pengabadian yaitu lemahnya pengelolaan yang disebabkan karena Sumber Daya Manusia yang terbatas dan ketidakmampuan pengelola untuk berinovasi terhadap potensi yanga ada.  Disamping itu kepengurusan BUMDes yang sering berganti menjadi salah satu penghambat untuk menjalankan BUMDes menjadi lebih baik hal ini disebabkan proses adminstrasi yang cukup lambat. Seharusnya proses pergantian kepengurusan disegerakan diambil alih dnegan pengurus baru. Adapun faktor lain yaitu modal yang dimiliki masih kurang. Pelatihan ini memberikan wawasan baru terkait pengelolaan BUMDes.

References

Batilmurik, Ridolof W Lao, Hans A. 2016. Pengembangan Model Ekonomi Kreatif Bagi Masyarakat Di Daerah Objek Wisata Bahari Kabupaten Kupang Nusa Tenggara Timur. 2 Jurnal Penelitian Manajemen Terapan (PENATARAN) Vol. 1 No. 1 (2016) hlm. 1-10

Mulyanto, D., Mukbar, D., Endah, M., Saputro, P. A., & Samandawai, S. (2009). Kapitalisasi Dalam Penghidupan Perdesaan. Bandung: AKATIGA

Murdani, Sus Widayani , Hadromi. 2019. Pengembangan Ekonomi Masyarakat Melalui Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (Studi di Kelurahan Kandri Kecamatan Gunungpati Kota Semarang) . Abdimas 23 (2) (2019): 152-157 | 1. DOI: http://dx.doi.org/10.15294/abdimas.v23i2.17893

Sari, Y. I., & Widyaningrum, N. (2012). Pembangunan Berbasis Masyarakat dan Sumodiningrat, G. (2001). Respinsi Pemerintah Terhadap Kesenjangan Ekonomi. Jakarta: PT Cipta Visi Mandiri.

UU Kepariwisataan No. 9 Tahun 1990 pasal 1 (5)

Profil BUMDes Semarak Berseri

Downloads

Published

2023-03-10

How to Cite

Randi, R., Yulasteriyani Yulasteriyani, Yosi Arianti, Rizki Goffar Ismail, & Prengki Prengki. (2023). Penguatan Pengelolaan BUMDes Semarak Berseri Desa Sumber Rahayu Kecamatan Rambang Kabupaten Muara Enim. SEWAGATI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 2(1), 66–73. https://doi.org/10.56910/sewagati.v2i1.497