Analisis Tindak Tutur Perlokusi pada Dialog Film Story of Kale : When Someone’s in Love

Authors

  • Nabila Anggraeni Universitas Negeri Semarang
  • Esti Istiqomah Universitas Negeri Semarang
  • Annisa Dwi Nur Fitriana Universitas Negeri Semarang
  • Ryan Hidayat Universitas Indraprasta PGRI
  • Asep Purwo Yudi Utomo Universitas Negeri Semarang

DOI:

https://doi.org/10.56910/pustaka.v2i4.130

Keywords:

Pragmatik, Tindak Tutur, Perlokusi, Film, Dialog.

Abstract

Tuturan adalah suatu wujud komunikasi dari masing-masing individu yang mempunyai maksud dan tujuan tertentu yang ingin diinformasikan seorang penutur kepada mitra tutur. Jika penutur dan mitra tutur saling memahami maksud dan tujuan yang dituturkan masing-masing, maka komunikasi yang baik akan tercipta. Walaupun penutur dalam menginformasikan amanat atau maksud dalam wujud yang berbeda. Artikel ini menjelaskan mengenai tindak tutur perlokusi yang ada pada dialog film “Story of Kale: When Someone’s in Love”. Sumber data yang digunakan pada penelitian ini adalah tuturan antartokoh dalam film “Story of Kale: When Someone’s in Love”. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data yaitu teknik simak dan catat. Kemudian data yang didapat akan diidentifikasi dan dianalisis datanya. Penelitian ini menjelaskan bahwa dalam film “Story of Kale: When Someone’s in Love” terdapat bentuk-bentuk tindak tutur perlokusi yang mencakup, membuat jengkel, melegakan, menarik perhatian, membuat petutur melakukan sesuatu, membuat petutur berpikir tentang sesuatu, membuat petutur tahu bahwa, mengalihkan perhatian, membujuk, mendorong, menakut-nakuti, dan menipu. Hasil dari penelitian ini juga akan membantu memberikan pemahaman kepada pembaca mengenai bentuk-bentuk tuturan perlokusi dalam dialog film “Story of Kale: When Someone’s in Love”.

References

Aini, E. N., & Utomo, A. P. Y. (2021). Analisis Tindak Tutur Lokusi Dalam Video “Jangan Lelah Belajar_B.J. Habibie” Pada Saluran Youtube Sang Inspirasi. Prosiding Seminar Nasional Sasindo, 1(2), 11–20. https://doi.org/10.32493/sns.v1i2.10809

Awon, P. (2016). Tindak Perlokusi Dalam Film Eat, Pray, Love Karya Ryan Murphy Suatu Analisis Pragmatik. Jurnal Elektronik Fakultas Sastra Universitas Sam Ratulangi, 4(5), 31–48.

Azizirrohman, M., Utami, S., & Huda, N. (2020). Analisis Tindak Tutur Pada Film the Raid Redemption Dalam Kajian Pragmatik. Widyabastra: Jurnal Ilmiah Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia, 8(2), 87–98.

Chaer, Abdul. (2004). Linguistik Umum. Jakarta: Rineka Cipta.

Dongalemba, R, M. (2016). Aspek-aspek Perlokusi dalam Film Spy Karya Paul Feig. Jurnal Elektronik Fakultas Sastra Universitas Sam Ratulangi, 4(2), 7–12.

Fatihah, A. C., & Utomo, A. P. Y. (2020). Analisis Tindak Tutur Perlokusi Dalam Konpers Presiden Soal Covid-19 Pada Saluran Youtube Cnn Indonesia. Metamorfosis: Jurnal Bahasa, Sastra Indonesia dan Pengajarannya, 13(1), 1-10.

Haryani, F., & Utomo, A. P. Y. (2020). Tindak Tutur Perlokusi Dalam Dialog Film “the Teacher’S Diary” Dengan Subtitle Bahasa Indonesia. Jurnal Skripta, 6(2), 16–27. https://doi.org/10.31316/skripta.v6i2.703

Kambey, M. F. S., Pelealu, H., & Lasut, T. M. (2022). Perlokusi Dalam Film Do You Believe Karya Jonathan M. Gunn (Suatu Analisis Pragmatik). Jurnal Elektronik Fakultas Sastra Universitas Sam Ratulangi, 26, 10–27.

Karim, M. A., & Erwhintiana, I. (2020). Pola Tutur Perlokusi Dalam Web Series Di Balik Hati: Sebuah Tinjauan Pragmatik Perspektif Leech. Pujangga, 6(2), 177. https://doi.org/10.47313/pujangga.v6i2.995

Manurung, P. E. (2020). Analisis Tindak Tutur pada Film Sepatu Dahlan karya Khrisna Pabichara Tokoh Angkatan 2020.

Musyafir, U. S. (2015). Analisis Tindak Tutur Perlokusi pada Kumpulan Cerpen “Bibir” Karya Bakdi Soemanto. Kreatif, 18(1), 24-33.

Nadzifah, Z. N., & Yudi Utomo, A. P. (2020). Tindak Tutur Perlokusi pada Dialog Film “Keluarga Cemara” Karya Yandy Laurens. Dinamika, 3(2), 43. https://doi.org/10.35194/jd.v3i2.960

Nagari, A. P., & wedawati, M. T. Tindak Tutur Perlokusi Dan Prinsip Kerja Sama Dalam Drama Meteor Garden《 流星花园》 2018 Episode 1-10 Karya Lin Helong, 1-7.

Oktavia, W. (2019). Tindak Tutur Perlokusi dalam Album Lirik Lagu Iwan Fals: Relevansinya Terhadap Pembentukan Karakter. LINGUA: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 15(1), 1–10. http://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/lingua

Oktaviani, S. (2015). Tindak Tutur dan Perlokusi dalam Dialog Film 5 cm Karya Rizal Mantovani. Skripsi : Universitas Muhammadiyah Surakarta, 1–15.

Oktaviyani, R., & Utomo, A. P. Y. (2021). Tindak Tutur Perlokusi dalam Novel Daun yang Jatuh Tak Pernah Membenci Angin Karya Tere Liye. Disastra: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 3(1), 11-20.

Pramudika, I. (2017). Perlokusi Tindak Tutur Ekspresif Dalam Drama Wakamonotachi 「若者たち」ドラマにおける表出的の発話媒介行為 (Kajian Pragmatik) (Doctoral dissertation, Universitas Diponegoro).

Prasetia, I. (2020). Jenis Tindak Tutur Perlokusi pada Film Filosofi Kopi 2 karya Angga Dwimas Sasongko. Skripsi : Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 8–32.

Rustono. (1999). Pokok-Pokok Pragmatik. Semarang: IKIP Semarang Press.

Sabila, Z. A., & Subandi, P. Tindak Tutur Perlokusi Tokoh Dalam Film Matchless Mulan Wúshuāng Huā Mùlán 《 无双花木兰 》 Abstrak. 1–11.

Salsabila, N., Siagian, I., & Yulianto, E. (2021). Tindak Tutur Perlokusi Dalam Dialog Film Imperfect Karya Ernest Prakasa Dan Implikasinya Terhadap Pembelajaran Bahasa Indonesia. Alegori: Jurnal Mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia, 1(2), 1-9.

Septiani, D. (2020). Tindak Tutur dalam Film Pendek “Cinta Dibalik Awan” (Kajian Pragmatik). Jurnal Akrab Juara, 5(2), 165.

Tuti Hidayah, Rochmat Tri Sudrajat, dan D. F. (2020). Analisis Tindak Tutur Lokusi, Ilokusi, Dan Perlokusi pada film “Papa Maafin Risa". Parole: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 3 Nomor 1, 71–80.

Widyawati, S. (2019). Analisis Tindak Tutur Dalam Film Duka Sedalam Cinta Karya Firman Syah.

Zaim, M. (2014). Metode Penelitian Bahasa : Pendekatan Struktural. Padang : Sakabina Press.

Downloads

Published

2022-09-16

How to Cite

Nabila Anggraeni, Esti Istiqomah, Annisa Dwi Nur Fitriana, Ryan Hidayat, & Asep Purwo Yudi Utomo. (2022). Analisis Tindak Tutur Perlokusi pada Dialog Film Story of Kale : When Someone’s in Love. PUSTAKA: Jurnal Bahasa Dan Pendidikan, 2(4), 01–20. https://doi.org/10.56910/pustaka.v2i4.130